Pembersih bertekanan tinggi atau high pressure cleaner adalah mesin untuk mencuci motor atau mobil untuk membersihkan bagian-bagian yang sulit dijangkau oleh tangan. Alat ini mampu menghilangkan noda membandel pada mobil dan motor dan merupakan mesin yang termasuk mahal harganya. Nama lain mesin ini adalah mesin steam. Penggunaan pembersih bertekanan tinggi inilah yang biasa digunakan untuk para pengusaha cuci mobil dan motor sebagai senjata utama di dalam menjalankan bisnis mereka. Apalagi kian hari, semakin banyak para pengguna mobil dan motor yang lebih suka mencuci kendaraan di tempat cuci.
Pembersih bertekanan tinggi memang bukanlah barang yang murah. Karena harganya yang termasuk tidak terjangkau ini, hal ini membuat Anda harus pintar memilih mesin pembersih bertekanan tinggi yang berkualitas yang awet dan tahan lama. Untuk bisa mendapatkan pembersih bertekanan tinggi yang berkualitas, Anda sebaiknya melihat terlebih dahulu rekomendasi dari kami. Di bawah ini, ada satu produk pembersih bertekanan tinggi yang bisa dibilang sebagai yang terbaik di Indonesia. Simak rekomendasi berikut dari kami.
Clark Hot 10
Rekomendasi kami untuk pembersih bertekanan tinggi terbaik saat ini di Indonesia adalah Clark Hot 10. Sebagai unit mandiri dari pembersih bertekanan tinggi, Clark Hot 10 memiliki kualitas yang tidak bisa dipandang remeh. Di dalamnya sudah termasuk unit mandiri air panas.
Kemudian dari segi mesinnya sendiri, sudah termasuk dengan mesin diesel Lombardini 15LD400 dengan pendingin udara sehingga membuat Clark Hot 10 bisa memberikan performa terbaik sepanjang waktu penggunaan. Mesin diesel yang digunakan didukung oleh pompa gearbox dengan kekuatan 1650 RPM. Regulator RPM engine bergerak secara otomatis juga. Untuk urusan mesin, tangki unik untuk mesin diesel dan burner digunakan oleh Clark Hot 10.
Selain itu, Clark Hot 10 terdiri dari berbagai komponen yang berkualitas. Dimulai dari tiga piston keramik, kepala pompa kuningan dengan katup yang dilepas linier. Kemudian ada katup hisap dan S/S. Ditambah adanya katup pengaman termal dengan jalur bypass. Untuk suhu saluran masuk air maksimum, bisa digunakan hingga 40 derajact celcius. Alternator juga digerakkan sabuk bantu kokoh.
Clark Hot 10 memang menonjolkan sisi mesin otomatis saat digunakan. Terlihat dari adanya pengatur tekanan, pengukur tekanan Glicerine, dan penghisap deterjen terintegrasi dengan probe hisap eksternal. Dengan semua komponen dan keunggulan dari Clark Hot 10, keseluruhannya didukung oleh rangkat utama baja tangguh.
Saat Anda membeli Clark Hot 10, di dalam pembelian sudah termasuk paket peralatan standar, seperti pistol bertekanan tinggi dengan koneksi yang bisa diaplikasikan dengan cepat, tombak bertekanan tinggi dengan kipas jet, dan selang tekanan tinggi 10 meter. Jadi Anda sudah bisa menggunakannya untuk bisnis cuci steam.
Itulah rekomendasi mesin pembersih bertekanan tinggi yang paling berkualitas di kelasnya. Mesin cuci steam Clark Hot 10 di atas memiliki kualitas terbaik dari berbagai segi performa, harga, kapasitas tangki, dan kemudahan operasionalnya.
Jika tertarik untuk membeli mesin pembersih bertekanan tinggi di atas, tenang saja. Hyprowira telah menyediakan produk mesin Clark Hot 10 di Indonesia. Untuk Info lebih lanjut tentang Clark Hot 10, Anda bisa mengunjungi website kami di sini. Jangan sampai Anda melewatkan kesempatan untuk menggunakan Clark Hot 10 yang cocok dijadikan senjata utama di dalam bisnis cuci steam kendaraan.