Patch Membran Colorimetri ASTM D 7843
Kategori: Laboratorium
Metode Uji Standar untuk Pengukuran Badan Warna yang Tidak Terlarut Pelumas yang Dihasilkan dalam Minyak Turbin Dalam Servis menggunakan Uji Membran Patch Colorimetry.
Varnish dan sludge merupakan insoluble material . Colorimetric analysis merupakan metode untuk menetapkan nilai varnish potensial yaitu dengan proses filtrasi yang ditunjukkan dengan nilai color (dE) yaitu berdasarkan ASTM D 7843. Penggunaan solvent yang sesuai dengan sifat insoluble material dapat membuktikan apakah material tersebut varnish atau sludge.
Suka dengan servis ini? Hubungi perusahaan